
"Ibu enggak akan mau merestuinya," tegas Sopini ditemui di Cileungsi, Bogor, Jawa Barat, Sabtu 30 Maret 2013.
Dia menuturkan, tak mempermasalahkan pria yang dipilih putrinya. Namun, yang membuatnya terkejut dan kesal adalah ketika Lina tak mengabarkan dirinya menjadi istri Kiwil.
"Walaupun orangnya seperti apa harus tetap dikasih tahu tapi enggak dikasih tahu, jadi kaget," tandasnya.
sumber : " http://celebrity.okezone.com/read/2013/03/31/33/783843/anaknya-dinikahi-kiwil-mertua-ogah-merestui"
Posting Komentar